Blogger Jateng

Hero Guide Alucard : Mobile Legends Indonesia

Hero Guide Alucard : Mobile Legends Indonesia--

Skill :
Passive : Ketika menyerang 1 musuh, damage yang dihasilkan x1,2. Bila menyerang 2 musuh, damage yang dihasilkan x1,1. Serangan biasa berikutnya setelah menggunakan skill akan menghasilkan damage x1,2 dan Alucard akan melompat ke target.

Skill 1 (Groundsplitter) : Melompat ke depan dan meluncurkan 1 serangan. Tiap serangan memberikan 240(+160% Physical Attack) poin physical damage ke musuh dan memperlambat mereka.

Skill 2 (Whirlwind slash) : Menyerang musuh di area sekitar, memberikan 230(+140% Physical Attack) physical damage.

Skill 3 (ission wave) : Meningkatkan physical lifesteal hero sebesar 20% dan mengunci target ke musuh, memberikan extra damage dengan serangan apapun kepada target dan meningkatkan lifesteal sebesar 100% selama 8 detik. Selama skill berlangsung, hero dapat menembakan gelombang serangan ke depan, memberikan 440(+220% Physical Attack) physical damage pada lawan.

Kelebihan :
• Sangat mudah mengejar musuh yang kabur
• Mampu bertahan dalam pertarungan yang lama
• Cooldown dari skill rendah

Kekurangan :
• Membutuhkan support saat berhadapan dengan lebih dari 1 hero
• Memiliki masalah dengan hero jarak jauh di awal permainan

Build Item :
1. Endless Battle : Setelah menggunakan skill, serangan berikutnya akan menambahkan 85% Physical ATK sebagai True Damage. Efek ini memiliki cooldown selama 1.5 detik. Saat Divine Justice aktif, movement speed hero akan bertambah sebanyak 10% selama 1 detik.
2. Warrior Boots : Menambahkan Physical Defense sebanyak 5 hingga 25 poin untuk setiap serangan yang diterima, efek ini bertahan selama 3 detik.
3. Rose Gold Meteor : Mendapatkan perisai yang menyerap 510 - 1350 damage (bertambah sesuai level) selama 3 detik saat HP dibawah 30%. Efek ini memiliki cooldown selama 40 detik.
4. Wings of the Apocalypse Queen : Mengurangi damage yang hero kamu terima sebesar 50%, dan memberikan tambahan Lifesteal sebesar 30%, saat HP kamu dibawah 40%.
5. Blade of Despair : Menyerang Hero yang memiliki HP dibawah 50% akan menaikkan Physical Damage Hero kamu sebesar 25% selama 2 detik. (Efek ini aktif sebelum damage dari serangan masuk)
6. Immortality : Menghidupkan kembali Hero kamu dalam 2 detik setelah mati dan mengembalikan 15% HPnya sekaligus memberikan perisai yang dapat menyerap 300-1000 poin damage. Perisai ini bertahan selama 3 detik. Efek ini memiliki cooldown selama 180 detik.

Emblem : Assasin / Fighter 

Saya bukan pro player, tapi alangkah baiknya jika berbagi pengalaman bermain, semoga bermanfaat. Oke sekian penjelasan tentang hero murad aov, nantikan juga penjelasan tentang hero-hero yang lain.
bila kalian punya saran yang lebih bagus bisa kalian tambahkan di kolom komentar...

Baca juga :

MOBILE LEGEND
1. Hero Guide Granger Marksman sniper Burst Damage Tinggi : Mobile Legend Indonesia
2. Hero Guide Gusion Assasin Mage Damage Pedas : Mobile Legend Indonesia Terbaru
3. Hero Guide LUNOX : Mage dual ultimate mobile legend Indonesia

AOV
1. Hero Guide Quillen AOV Indo Terbaru : 100 Persen Crit !!!
2. Build Item Nakroth AOV Indonesia : Hero Lincah, Creep bisa Parkour !!!
3. Hero Guide Murad AOV Indo : Assasin Dengan Burst Damage menyakitkan!!
4. Hero Guide Capheny AOV Indo : archer pedas tanpa mana !
5. Hero Guide Skud AOV Indo : 1 hit 1 kill damage sakit